04 August 2009

di sana

Disana…
Di suatu sudut pintu
Di suatu sudut dinding
Di suatu sudut ruang
Kurasa ada suatu celah kecil yang menantiku.
Untuk membuka seluruh diri
Seluruh isi kepala
Seluruh rasa yang diam
Seluruh hasrat tertunda
Disana…
Suatu saat aku akan melangkah ke sana…

No comments: